Bumirejo, 15 Maret 2023
Bina Keluarga Balita merupakan program yang dibuat oleh badan kependudukan dan keluarga berencana nasional(BKKBN). Bina keluarga balita guna mewujudkan tumbuh kembang balita secara optimal. BKB pula berbeda dengan PAUD (pendidikan anak usia dini) ataupun TPA dikarenakan sasaran yang berbeda. adapaun sasaran BKB yakni keluarga/orangtua dari balita usia 0-5 tahun.
BKB dilaksankan bertempat didepan balai pekon Bumi rejo berkisar waktu pukul 09.00 hingga selesai. BKB dihadiri oleh para ibu balita, balita serta para kader BKB.
Erni permata dewi
30 November 2022 07:29:55
Assalamuakum. Saya dari yogyakarta, gading rejo pringsewu. Saya lulusan sarjana pertanian dan saya berminat...